Instalasi LARAVEL(Part 2)

Post oleh : Satria Risky | Rilis : 21.18 | Series :

 

Memastikan Sistem telah Memenuhi Persyaratan

    Setelah kita menginstall XAMPP, maka kita harus memastikan bahwa sistem kita sudah memenuhi semuapersyaratan sistem Laravel. Untuk melakukannya ikuti petunjuk berikut ini:
Download / copy konten dari file ini https://github.com/GastonHeim/Laravel-Requirement-Checker  
2. Simpan sebagai file check.php, letakkan di folder C:\xampp\htdocs. Lalu buka browser Kamu danbuka url http://localhost/check.php, pilih versi Laravel yang akan kita gunakan yaitu 5.7, jikakamu melihat semua persyaratan memiliki centang, artinya semua persyaratan telah terpenuhi


Setelah di Extrak Simpan sebagai file check.php, letakkan di folder C:\xampp\htdocs. Lalu buka browser Kamu dan buka url http://localhost/check.php, pilih versi Laravel yang akan kita gunakan yaitu 5.7, jikakamu melihat semua persyaratan memiliki centang, artinya semua persyaratan telah terpenuhi! 


Jalankan Localhost kalian pada Web Browser– ketikkan localhost/check.php

Membuat Project Laravel Baru

    Untuk membuat project baru pertama kita buka terminal / cmder. Mulai dari materi ini, kita akan menggunakan istilah terminal ya. Jadi kalo buka terminal bagi pengguna cmd.

Buat Project Menggunakan Installer Laravel 

Laravel memanfaatkan Composer untuk mengelola dependency. Dan di bahasan sebelumnya kita telah menginstall Composer dan tool lain yang kita butuhkan.

  1. Download Laravel installer menggunakan composer, caranya ketik di terminal perintah berikut.
  2. Change Direktori pada Xampp kalian melalui CMD
  3. Download Laravel installer menggunakan composer, caranya ketik di terminal perintah berikut. composer global require "laravel/installer"
  4. Setelah berhasil menjankan perintah di atas, perintah laravel bisa kita gunakan. Untuk membuat aplikasi laravel baru dengan nama toko-online, jalankan perintah berikut di terminal.
  5. Setelah Selesai, Silahkan jalankan Project Laravel kalian pada webbrowser  localhost/toko-online/public/
  6. Alternatif lain, kalian bias menjalankan melalui cmd dengan perintah berikut, pastikan directory kalian benar sesuai nama project Laravel Kalian                                                           Kalian Bisa Menggunakan php artisan serve , untuk menjalankan
  7. Kalian Copy Link Berikut dan pastekan pada browser kalian

Buat Project dengan Composer create-project 

    Alternatif lain adalah dengan menggunakan perintah composer create-project di terminal, seperti berikut pada CMD kalian composer create-project --prefer-dist laravel/laravel toko-online.

Pengantar Pengenalan Routing 

    Jika kita terjemahkan secara bebas, route berarti jalur. Dan hal itu bisa kita bayangkan sebagai konsep routing di Laravel, yaitu jalur URL yang bisa diakses oleh pengguna aplikasi dan ke mana jalur itu diproses.

Kita coba ambil contoh dari routing yang kita buat di poin hello world. Kita menuliskan sebuah routing sebagai berikut
Route::get("/helo", function(){
    return "Hello World";
});

Silahkan dicoba. Semoga berhasil.

Diriku kira- kira kuat itu, hanya ada pada saat berhadap- hadapan saja(berani menghadapi), sekarang jelas sudah, terkadang kuat adalah pura- pura bodoh(Acuh).